Program AKP 2023

Program AKP Batch ke-3 di Korea Selatan pada bulan Februari 2023 diikut sebanyak 10 orang mahasiswa dan 3 orang dosen. Program dilaksanakan dalam 2 tahap, yaitu :

  • Tahap pembekalan materi AKP di kampus selama bulan Desember  2022 sampai dengan Januari 2023
  • Tahap pelaksanaan di Korea Selatan selama 5 hari dengan berbagai kegiatan akademik dan observasi serta kunjungan ke beberapa Smart Factory di sekitar kota Changwon dan Busan

    © Teknik Industri Unpas 2024 All Rights Reserved.